NASIONAL

Terpopuler Kemarin: HUT RI di IKN hingga Harga MinyaKita

Pelucuran Kampung UFO di Yogyakarta, jadi berita terpopuler ketiga di KBR.id, sepanjang Minggu kemarin.

AUTHOR / Ken Fitriani, Heru Haetami, Shafira Aurel

EDITOR / Sindu

Terpopuler Kemarin: HUT RI di IKN hingga Harga MinyaKita
Ilustrasi: Jokowi dan jajaran kabinetnya berkemah di kawasan IKN. Foto: ANTARA

KBR, Jakarta- Rapat kesiapan peringatan HUT RI di Ibu Kota Nusantara (IKN), Kenaikan MinyaKita, dan Kampung UFO, jadi tiga berita terpopuler di KBR.id, Minggu, 21 Juli 2024.

Artikel terpopuler pertama ialah tentang rapat persiapan HUT ke-79 RI di IKN. Presiden Joko Widodo bersama kementerian terkait bakal menggelar rapat kesiapan Ibu Kota Nusantara (IKN) sebagai lokasi peringatan HUT ke-79 RI.

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan, pertemuan itu akan membahas operasional sejumlah infrastruktur yang terkendala akibat cuaca. Selengkapnya bisa Anda baca di sini.

Terpopuler kedua, adalah artikel tentang desakan dari Koperasi Warteg Nusantara (Kowantara) kepada pemerintah, untuk membatalkan kenaikan HET MinyaKita, yang kini menjadi Rp15.700 per liter. Apa alasannya, berikut ini artikelnya.

Pelucuran Kampung UFO di Yogyakarta, jadi berita terpopuler ketiga di KBR.id, sepanjang Minggu kemarin. Apa, dan bagaimana Kampung UFO, selengkapnya bisa dibaca di sini.

Baca juga:

Komentar

KBR percaya pembaca situs ini adalah orang-orang yang cerdas dan terpelajar. Karena itu mari kita gunakan kata-kata yang santun di dalam kolom komentar ini. Kalimat yang sopan, menjauhi prasangka SARA (suku, agama, ras dan antargolongan), pasti akan lebih didengar. Yuk, kita praktikkan!