QUOTE OF THE DAY

Nia Dinata: Kinerja Lembaga Sensor Film Kurang Baik

"Sineas Nia Dinata menyarankan jangan mengambil anggota LSF yang sudah pernah duduk di lembaga ini sebelumnya, karena kinerja mereka dinilainya kurang baik."

Eka Jully

Nia Dinata/Antara
Nia Dinata/Antara

Komisi I DPR RI untuk pertama kalinya akan melakukan uji kelayakan dan kepatutan terhadap 34 calon anggota Lembaga Sensor Film, 17 diantaranya akan mendapat rekomendasi sebagai calon anggota Lembaga Sensor Film atau LSF 2015-2018. Menanggapi hal ini, Sineas Nia Dinata menyarankan jangan mengambil anggota LSF yang sudah pernah duduk di lembaga ini sebelumnya, karena kinerja mereka dinilainya kurang baik. Mengapa? 

  • lembaga sensor film
  • nia dinata

Komentar

KBR percaya pembaca situs ini adalah orang-orang yang cerdas dan terpelajar. Karena itu mari kita gunakan kata-kata yang santun di dalam kolom komentar ini. Kalimat yang sopan, menjauhi prasangka SARA (suku, agama, ras dan antargolongan), pasti akan lebih didengar. Yuk, kita praktikkan!