Kemarin, Presiden Joko Widodo melantik 3 menteri baru dibidang ekonomi.
Salah satunya adalah Darmin Nasution bekas Gubernur bank Indonesia
sebagai Menteri Koordinator Perekonomian yang menggantikan Sofyan Jalil.
Bagaimana sosok Darmin di mata ketua Asosiasi Pengusaha Indonesia atau
APINDO Hariyadi Sukamdani? Berikut penuturannya.
Hariyadi Sukamdani: Darmin Nasution Menjadi Menko Perekonomian, Tepat!
Bagaimana sosok Darmin di mata ketua Asosiasi Pengusaha Indonesia atau APINDO Hariyadi Sukamdani?

QUOTE OF THE DAY
Kamis, 13 Agus 2015 10:30 WIB


Darmin Nasution. (Foto: Antara)
Most Popular / Trending
Recent KBR Prime Podcast
Kabar Baru Jam 7
Kala Jurnalis Kampus Bersua Kelompok Minoritas Agama
Kabar Baru Jam 8
Menyoal Mudik dan Wisata
Kabar Baru Jam 10