INTERMEZZO

Pengumuman Lomba Blog Serial #RokokHarusMahal Episode 5

 Pengumuman Lomba Blog Serial #RokokHarusMahal Episode 5


Terima kasih teman-teman blogger yang sudah mengkuti lomba blog serial talkshow #RokokHarusMahal edisi ke-5 “Selamatkan JKN dan Kelompok Miskin, Rokok Harus Mahal”


Obrolannya sudah kami hadirkan pada 20 Juni 2018 di studio KBR, Jakarta, bersama narasumber  Ketua Pusat Kajian Ekonomi dan Kebijakan Kesehatan FKM UI, Prof Dr Hasbullah Thabrany, MPH dan Planing and Policy Specialist Center for Indonesia's Strategic Development Initiatives, Yurdhina Meilissa.


Salah satu cara membuat tulisan menarik adalah dengan mengungkapkan kisah nyata yang  selaras dengan tema dan pesan yang ingin disampaikan. Ini yang antara lain ditampilkan pemenang blok kali ini. Pemenang lainnya menampilkan tulisan fokus disertai penjelasan yang gamblang, serta mampu menangkap kutipan menarik narasumber.


Dan inilah 3 pemenang serial talkshow #RokokHarusMahal edisi ke-5:


-Herva Yulyanti

“Ayo Dukung Rokok Mahal! Selamatkan Diri Dari Penyakit yang Mengintai”

-Elvina Diah

"Selamatkan JKN dengan #rokokharusmahal"

-Ismo Antonius
“Selamatkan Dana JKN Dari Prevalansi Perokok Miskin”

Selamat ya, pemenang tiap episode mendapatkan masing-masing uang tunai Rp 400.000,- Di akhir episode, akan kami lombakan lagi dengan para pemenang 7 episode lainnya untuk ditentukan juara 1, 2 dan 3.


Kami tunggu partisipasi Anda untuk mengikuti talkshow serial #Rokokharusmahal selanjutnya. Rangkaian lomba ini berhadiah total Rp 17 juta lebih.


Jika Anda mendukung Rokok Harus Mahal, silakan tandatangani petisinya di sini .


Info selengkapnya >> Syarat dan Ketentuan Lomba BLog



 

  • lolmba blog
  • RokokHarusMahal
  • #Rokok50ribu
  • blogger

Komentar (0)

KBR percaya pembaca situs ini adalah orang-orang yang cerdas dan terpelajar. Karena itu mari kita gunakan kata-kata yang santun di dalam kolom komentar ini. Kalimat yang sopan, menjauhi prasangka SARA (suku, agama, ras dan antargolongan), pasti akan lebih didengar. Yuk, kita praktikkan!