GALERI

Makna Puasa dan Lebaran adalah Berbagi

"Berpuasa dan merayakan lebaran adalah saat yang tepat untuk berbagi. Di bulan suci inilah kita diajak memikirkan orang lain, masyarakat sekitar kita."

Berbagi.
Berbagi.

Berpuasa dan merayakan lebaran adalah saat yang tepat untuk berbagi. Di bulan suci inilah kita diajak memikirkan orang lain, masyarakat sekitar kita.  Adit Insomnia dan Hilbram Dunar host  "Saatnya Bertanya" KBR Pagi bertanya kepada Candra Malik, seorang Sufi dan pengasuh Pesantren Asy-Syahadah, Karanganyar, Jawa Tengah tentang makna puasa dan lebaran. 

  • candra malik
  • Adit Insomnia
  • Hilbram Dunar

Komentar (0)

KBR percaya pembaca situs ini adalah orang-orang yang cerdas dan terpelajar. Karena itu mari kita gunakan kata-kata yang santun di dalam kolom komentar ini. Kalimat yang sopan, menjauhi prasangka SARA (suku, agama, ras dan antargolongan), pasti akan lebih didengar. Yuk, kita praktikkan!